Spot Lokasi Unik Membuat Foto Lebih Keren!


Danau tempat kami berfoto bukanlah danau alami, melainkan danau yang terbuat dari sisa-sisa lubang galian tambang batubara di daerah Kalimantan Selatan. Tepatnya diwilayah kecamatan Sungai Pinang Kabupaten Banjar (Rantau Bakula&Rantau Nangka).

Sungguh pemandangan yang sangat indah, setelah hasil bumi yang ada di dalamnya dikeruk habis.
Namun tempat tersebut menyisakan pesona alam yang sungguh luar biasa indah.


Berikut beberapa foto yang bisa menggambarkan indahnya tempat tersebut, (Jangan salah fokus ke model-modelnya ya... haha) Enjoy!

lagi nyari sinyal

Lelaki strong yang siap sedia

Tetap eksis dibalik layar

Dunia serasa luas banget

Mantul (Edited)
 
Gaya cool dulu guys

Santai ja

Terpaku (mungkin karena cuacanya yang terik)

The Gank (GnD)

Alat berat nya masih beroperasi

Menyemai ilalang dulu

Biasa aja

Nah... kan, lebih eksis yang dibelakang layar

Peace

Jangan lupa senyum hari ini

Auto salfok

The Boys

Sedang merencanakan sesuatu

Eksotis

Menunggu

Don't Look At Me
Lokasi:
Tambang batubara Rantau Bakula, Kecamatan Sungai Pinang, Kabupaten Banjar
Tambang batubara Rantau Nangka, Kecamatan Sungai Pinang, Kabupaten Banjar

Photografer: AKR, Rani

Model: Bahri, AKR, DA, NA, Aulia, Ting-Ting, Astri, Rani

terima kasih telah berkunjung, semoga bermanfaat.

alam, alami, nature, wisata, vacation, destinasi, destinasi, desa, kampung, pelosok, gunung, danau, lake, mountain, tambang, coal, batubara, sungai pinang, banjar, kalimantan selatan, rantau nangka, rantau bakula, madani, pama, info, informasi, information, viral, hits, kekinian, trends, trending topik, banua, story, pengalaman, perjalanan, trip, free, gratis, indah, cantik, beautifull, eksotis, exotic, amazing, luar biasa, wow.

Comments